MOU Kerjasama SMK Syafi’i Akrom Dengan PT. Surya Tekno Mandiri

Sebagai Sekolah Center of excellence (COE), SMK Syafi’i Akrom terus melakukan improvement dan perubahan dalam berbagai bidang. Peningkatan mutu layanan pendidikan terus ditingkatkan dan senantiasa menjalin program kerjasama dengan Industri dalam rangka sinkronisasi kurikulum, magang guru dan siswa, penyaluran tenaga kerja dan lain sebagainya. Salah satu bentuk improvement yang sedang digagas oleh SMK Syafi’i Akrom […]

SMK Syafi’i Akrom Mengikuti Seleksi SMK Pusat Keunggulan 2021

SMK Syafi’I Akrom Kota Pekalongan merupakan satu-satunya SMK yang mendapatkan predikat Center Of Excellence (COE) di kota Pekalongan pada tahun 2020. SMK Syafi’I Akrom menyandang status COE dengan kompetensi keahlian unggulan Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ). Pada tahun ini program Center of Excellence (COE) bertransformasi menjadi Pusat Keunggulan (SMK PK). Melalui kanal Youtube resmi Kemendikbud […]

SMK SYAFI’I AKROM MENERIMA BANTUAN PENGEMBANGAN LSP P1

JAKARTA, – SMK Syafi’i Akrom beserta 350 Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) lainnya se Indonesia disiapkan sebagai Lembaga Sertifikasi Profesi Pihak Pertama (LSP-P1), hal ini ditegaskan dengan dilaksanaknnya bintek bantuan Pengembangan LSP P1 SMK oleh Direktorat Pembinaan SMK Kemendikbud RI, pada tanggal 21-23 Juli 2019 di Hotel Ciputra, Jl. Letjen S. Parman, Kec. Grogol petamburan, Kota Jakarta […]

SMK Syafi’i Akrom Jadi Yang Terbaik Hasil UN 2017

hasil unbk smk pekalongan

Hasil Ujian Nasional Berbasis Komputer atau UNBK tingkat SMK telah diumumkan. Hasilnya, SMK Syafi’i Akrom Kota Pekalongan berhasil mengukir prestasi. “Alhamdulillah untuk pelajaran Matematika dan nilai rata-rata, siswa kami berhasil meraih nilai tertinggi tingkat SMK swasta se-Kota Pekalongan,” kata Bapak Arif Wahyudi, Selasa (2/5). Menurut Kepala SMK Syafi’i Akrom ini, raihan yang dicapai tersebut sangat […]